Aktivis Greenpeace yang Panjat Patung Hanya Diam Saat Diperiksa Polisi

  • 📰 kompascom
  • ⏱ Reading Time:
  • 51 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 24%
  • Publisher: 68%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Kepolisian kesulitan saat pemeriksaan karena para aktivis Greenpeace hanya diam dan tidak menyerahkan kartu identitas.

Kelompok aktivis Greenpeace yang memanjat Patung Dirgantara, Pancoran, Jakarta, Rabu , menolak berbicara ketika diperiksa polisi.

Setelah turun dari patung pukul 11.00 WIB, mereka langsung dibawa ke Polsek Tebet, Jakarta Selatan, untuk diperiksa.Rangga, salah satu peserta aksi mengatakan, mereka tidak perlu berbicara kepada pihak kepolisian. "Ya karena memang enggak perlu . Salah kita apa?" Kata Rangga di Polsek Tebet, Jakarta Selatan, Rabu .Menurut Rangga, mereka hanya membentang spanduk bertuliskan"Lawan perusak hutan,#Reformasidikorupsi".

Hal itu merupakan bentuk ekspresi kekecewaan terhadap pemerintah karena lamban menangani fenomena kebakaran hutan.Baca juga: Sementara itu, Wakapolsek Tebet AKP Rusdi Dalby membenarkan bahwa para aktivis tersebut tidak mau menjawab saat diperiksa polisi."Mereka sengaja . Kami belum tahu karena indentitas mereka tidak diperlihatkan," tambah dia.Selain di Pancoran, para aktivis Greenpeace juga memasang spanduk yang sama di Patung Selamat Datang di Bundaran Hotel Indonesia, Jakarta Pusat.Setelah turun, mereka kemudian dibawa ke Polsek Menteng.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

PrabowoNadiemPILPRES2024

ternyata gagu

Jorokin aja dari atas patung...biar tau rasa nya terjun bebas..

Laaah...

Aktipis tebang pilih

Diajak ngomong diem ditanya gk jawab, Bisa jadi orang itu bisu atw kupingnya budeg macam bolot,

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 9. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Turun dari Patung Dirgantara, Aktivis Greenpeace BungkamLima aktivis Greenpeace yang memanjat Patung Dirgantara, Pancoran, turun setelah dipaksa polisi. Kelimanya lantas menggelar aksi bungkam. Gak blh atuh spt itu.
Sumber: korantempo - 🏆 38. / 51 Baca lebih lajut »

Greenpeace Jelaskan Arti Spanduk di Patung Dirgantara buat JokowiGreenpeace Indonesia mencantumkan tagar ReformasiDikorupsi pada spanduk yang dibentangkan di Patung Selamat Datang dan Patung Dirgantara.
Sumber: korantempo - 🏆 38. / 51 Baca lebih lajut »

Greenpeace juga Pasang Spanduk di Patung Pancoran: Lawan Perusak HutanAktivis Greenpeace Indonesia juga memasang spanduk di Patung Dirgantara, Pancoran, Jakarta Selatan. Ada dua spanduk yang dipasang: Greenpeace PatungPancoran
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Anies Komentari Aksi Greenpeace di Jakarta Hari IniLima aktivis Greenpeace diamankan polisi usai melancarkan aksi mereka hari ini. Jangan komentari Wan aniesbaswedan tapi jawab dg kerja. Ente kebiasaan sih, apa2 olah kata. Bisa g olah kerja...
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Gunakan Mobil Raisa, Polisi Minta Relawan Greenpeace TurunPolisi menggunakan Mobil Raisa untuk membujuk relawan Greenpeace Indonesia turun dari Patung Selamat Datang Bundaran Hotel Indonesia
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

Polisi Tahan Pemilik Mobil B 1 RI Halangi Tamu NegaraSaat diperiksa, kata Argo, polisi mengamankan barang bukti senjata tajam berupa parang di dalam mobil tersebut.
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »