Akibat Pandemi Covid-19, WHO Peringatkan Dampak Trauma Massal

  • 📰 Beritasatu
  • ⏱ Reading Time:
  • 22 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 12%
  • Publisher: 59%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

WHO menyatakan pada Jumat (5/3) bahwa pandemi Covid-19 telah menyebabkan lebih banyak 'trauma massal' daripada Perang Dunia II.

Para pekerja yang mengenakan pakaian pelindung berjalan melewati kuburan korban Covid-19 di pemakaman Nossa Senhora Aparecida, di Manaus, Brasil, Kamis . - Organisasi Kesehatan Dunia menyatakan pada Jumat bahwa pandemi Covid-19 telah menyebabkan lebih banyak"trauma massal" daripada Perang Dunia II.

"Dan sekarang, bahkan dengan pandemi Covid ini, dengan skala yang lebih besar, lebih banyak nyawa telah terdampak, hampir seluruh dunia terpengaruh," katanya. Michael Ryan, direktur eksekutif Program Kedaruratan Kesehatan WHO, mengatakan trauma massal bahkan dapat memengaruhi penularan, karena akan"sangat sulit untuk mempertahankan perilaku yang menghentikan epidemi" untuk komunitas yang terkena dampak.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

WHO sukanya Nakut-nakutin terus

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 26. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.